SANGATTA,Suara Kutim.com
Perayaan Natal di Sangatta berlangsung semarak,sejumlah gereja sejati Rabu (24/12) sore mulai dipadati jamaat.Pengamatan Suara Kutim.com kegiatan Ibadah berlangsung tertib,lancar dan aman.
Disetiap gereja sejumlah aparat keamanan seperti Kepolisian dan TNI, berjaga-jaga baik berpakaian dinas lengkap maupun sipil.”Situasi aman dan terkendali,tidak ada kegiatan yang menganggu kegiatan ummat Kristen dalam merayakan Natal,” Terganggu Kapolres AKBP Edgar Diponegoro,Kamis (25/12).
Malam Misa Natal di Ibukota Kutim ini sempat diguyur hujan Namur kegiatan malam natal tetap berlangsung. Berbeda dengan Kamis siang udara sempat mendung.
Dari sejumlah tempat Perayaan Natal yang paling Ramai yakni di Katolik Center di mana hampir semua ummat Katolik datang Untuk melaksanakan Ibadah.
Seem tars ummat Kristen Protestan menggelar ibadah di beberapa gereja seperti Gereja Toraja di Jalan Pontiku, Gereja Betani dan Gereja Swarga Bara.(Tim SK)